Error waktu Upload Gambar di WordPress

Beberapakali kita mendapati klien komplain disebabkan ketika menginstall wordpress melalui softaculous ternyata tidak bisa upload gambar, dari notifikasinya tidak bisa upload karena permission folder tidak valid.
Hal ini disebabkan karena pada versi saat ini installasi wordpress melalui softaculous tidak otomatis membuat folder wp-content/uploads sehingga kita harus membuat folder tersebut secara manual kemudian set permissionnya dengan 777.

Jadi jika anda mendapati error seperti ini, solusinya adalah seperti diatas dan kita coba juga upgrade versi softaculousnya moga-moga ga ada masalah lagi seperti ini.

trims

Share your vote!


Do you like this post?
  • Fascinated
  • Happy
  • Sad
  • Angry
  • Bored
  • Afraid

Subscribe / Langganan Artikel

Nama

Email Address

Dapatkan Info terbaru via Feedburner

Masukan email anda untuk mendapatkan artikel terbaru:

About Hadi Suwantoro

Sehari-hari ya bagian Monitoring, Review, Pembuat dokumentasi, Penulis tutorial dan Googling. Circle me

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *