Cara Jitu Migrasi WordPress antar Folder di Server Hosting

Kadang sering terjadi kesalahan lokasi folder waktu melakukan installasi wordpress menggunakan script installer softaculous, nah bagaimana cara memindahkan installer yang telah ada secara aman.

Tahapan proses Migrasi WordPress Server Web Hosting

  1. Login ke WordPress panel anda
  2. Masuk ke Menu Setting -> General
  3. Ubah WordPress Address URL dan Blog Address URL seusuai dengan lokasi folder yang anda tentukan, misalnya dari http://www.namadomainku.com/wp ke http://www.namadomainku.com
  4. Pindahkan semua file dengan menggunakan fitur Move File di Directadmin

Demikian, silahkan mencoba.

Share your vote!


Do you like this post?
  • Fascinated
  • Happy
  • Sad
  • Angry
  • Bored
  • Afraid

Subscribe / Langganan Artikel

Nama

Email Address

Dapatkan Info terbaru via Feedburner

Masukan email anda untuk mendapatkan artikel terbaru:

About Hadi Suwantoro

Sehari-hari ya bagian Monitoring, Review, Pembuat dokumentasi, Penulis tutorial dan Googling. Circle me

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *