5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPress

Untuk membagikan posting terbaru di halaman media sosial tentu kita membutuhkan satu tombol yang bisa mempermudah kita untuk berbagi, Berikut ini adalah 5 plugin sosial media terbaik yang bisa digunakan hanya pada platform wordpress. Untuk itu jika Anda belum memiliki website berbasis wordpress kini saatnya memiliki situs wordpress. Banyak kelebihan yang dimiliki wordpress, silahkan tentukan paket hosting kemudian buat situs wordpress dengan mudah. Yang belum menggunakan wordpress kini saatnya untuk merubah platform lama ke platform baru. Berikut ini 5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPress

ShareThis

5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPressPlugin sosial media terbaik yang pertama adalah sharethis. untuk mempermudah membuat tombol sharing Anda bisa menggunakan sharethis sebagai salah satu alternatif yang akan mempermudah membuat tombol sharing setiap pos dan halaman. Plugin sharethis merupakan plugin yang sudah ternama dan memiliki rating 2.9 out of 5 stars. Banyak desain tombol share yang di miliki plugin sosial media terbaik ini. Jadi kalau anda ingin menggunakannya silahkan Download Plugin Sharethis.

Shareaholic

shareaholicPlugin sosial media terbaik yang kedua adalah shareholic, Banyak desain unik yang di tampilkan oleh plugin yang satu ini, Anda bisa menempatkan plugin tombol media sosial ini di posting dan halaman dengan mudah. Selain itu plugin shareaholic juga bisa menampilkan related post yang bisa disesuaikan dengan mudah. Download Plugin Shareaholic.

Digg Digg

5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPressDigg Digg adalah salah satu plugin sosial media terbaik wordpress yang bisa menampilkan tombol berbagi diatas posting, dibawah posting dan disamping posting (floating). Plugin ini sangat ringan dan tidak akan membuat beban website terasa lama ketika dimuat. Hingga kini plugin sosial media terbaik ini sudah memiliki rating 3.6 out of 5 stars. Anda ingin menggunakan plugin sosial media ini? Silahkan Download Plugin Digg Digg.

Sharify Social Share Buttons

5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPressDengan desain tombol berbagi yang sangat cantik plugin sharify sosial share buttons menjadikan salah satu plugin sosial media terbaik wordpress. Anda akan mendapatkan beberapa ikon tombol yang sengat cantik dengan menggunakan plugin ini, Bahkan mungkin anda membuat tampilan situs wordpress Anda akan menjadi mempesona. Hingga kini plugin sharify sosial share buttons memiliki rating 4.6 out of 5 stars. Dowload plugin sharify sosial share buttons.

Social Share Boost

5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPressPlugin sosial media terbaik wordpress yang terakhir adalah sosial share boost. Plugin ini secara otomatis akan menampilkan tombol berbagi disetiap posting anda halaman. Selain itu tersedia juga shortcode yang akan mempermudah anda menempatkan tomobol berbagi dimana saja dan juga widget yang akan mempermudah anda menempatkan tombol berbagi pada sidebar, header dan footer. Plugin ini sudah memiliki rating 3.7 out of 5 stars. Anda ingin menggunakan plugin sosial media terbaik wordpress ini? Silahkan langsung Download Plugin sosial share boost Sekarang.

Share your vote!


Do you like this post?
  • Fascinated
  • Happy
  • Sad
  • Angry
  • Bored
  • Afraid

Subscribe / Langganan Artikel

Nama

Email Address

Dapatkan Info terbaru via Feedburner

Masukan email anda untuk mendapatkan artikel terbaru:

About Kang Miftah

Sekedar menuangkan waktu dalam tulisan dan inspirasi, semoga ada informasi yang anda dapat dari informasi yang saya tulis

5 thoughts on “5 Plugin Sosial Media Terbaik WordPress

  1. hosting murah indonesia

    Ulasan yg bermanfaat tentang web host & olshop
    ini baru pertama kali saya baca. Keren banget & penting banget.
    Setiap orang yang pakai ataupun lagi cari jasa hosting murah di Indonesia & toko online perlu baca ulasan ini.

    Silakan kunjungi juga situs gw ya bro, banyak tulisan bagus yg pasti
    bermanfaat buat siapa aja pemakai layanan hosting.

    Wass.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *